Cireng Salju Bumbu Cuko.
Kamu dapat membuat Cireng Salju Bumbu Cuko dengan 7 bumbu dan 7 langkah langkah. Dibawah ini cara memasak Cireng Salju Bumbu Cuko.
Bahan dan Bumbu Cireng Salju Bumbu Cuko
- Siapkan 200 gr of tepung sagu/tapioka.
- Ini 3 siung of bawang putih ukuran besar, haluskan.
- Siapkan 1/2 sdt of merica bubuk.
- Siapkan 1/2 sdt of garam.
- Siapkan 1/4 sdt of kaldu jamur.
- Kamu perlu 1 batang of daun bawang, iris halus.
- Ini 1 gelas of air (180 ml).
Cireng Salju Bumbu Cuko langkah demi langkah
- Sisihkan 2 sdm tepung tapioka utk membuat bahan biang. Campur bawang putih, merica, garam, daun bawang & kaldu jamur ke dlm sisa tepung..
- Bahan biang : rebus air, masukkan 3 sdm tepung yg disisihkan td smbl terus diaduk hingga mengental spt lem.
- Tuang bahan biang ke dlm campuran tepung & bumbu.
- Aduk hingga semua adonan menyatu dan bisa dibentuk.
- Ambl sedikit adonan, pipihkan hingga smua adonan habis.
- Goreng & nikmati. Jika ingin di frozen, balurkan lebih dulu ke tepung terigu, baru masukin freezer ya..
- Kuah Cuko : air, 1 sdt asam jawa, 1-2 bh rawit, garam & gula merah. Aq ga takar smua ya, jd dikira2 aja. Rebus smua bahan, tes rasa, kemudian saring. Kuah cuko ini bisa buat empek-empek juga ya. Selamat mencoba😊.