Cara Membuat Lezat Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon)

Dapatkan Informasi Resep Makanan Kekinian Terbaru beserta Cara Membuatnya

Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon).

Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon) Kamu dapat memasak Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon) dengan 13 bumbu dan 7 langkah langkah. Dibawah ini cara membuat Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon).

Bahan dan Bumbu Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon)

  1. Ini of Bahan Dough :.
  2. Ini 2 sdt of Ragi (saya Fermipan).
  3. Siapkan 1 sdm of Gula pasir.
  4. Siapkan 130 ml of air hangat (hangat kuku jgn panas).
  5. Siapkan 23 sdm of Tepung Terigu (Saya segitiga biru /Cakra juga Bisa).
  6. Siapkan 2 sdm of Minyak Sayur.
  7. Kamu perlu 1/2 sdt of Garam.
  8. Kamu perlu of Topping :__________________________.
  9. Ini of Sosis homemade (Bikin sendiri).
  10. Siapkan of Daging cincang Saos (ada di resep spaghetti anak).
  11. Ini of (kl mau yg instan kornet+saos aja).
  12. Ini of Keju Mozzarella.
  13. Ini of Keju Kraft cheddar (di parut).

Bites Pizza Mozarella (Dough Pizza Oven&Teflon) langkah demi langkah

  1. Tuang air hangat kuku Masukan ragi,dan gula aduk sampai larut dan diamkan sampai berbuih -+10 menit (kalau tidak berbuih tandanya ragi sudah tidak Bagus ganti ragi yang baru ya).
  2. Dalam Wadah Masukkan tepung terigu dan air ragi yang sudah berbuih sedikit demi sedikit sampai setengah kalis,tuang minyak goreng dan garam uleni sampai kalis. (Diamkan/Tutup dengan Kain sampai 15 menit).
  3. Setelah adonan mengembang menjadi 2x lipat kempes kan Dengan tangan (ditinju) dan pipihkan dalam Loyang yang sudah di olesi Margarin / Minyak Goreng..
  4. Buat Bites/Pinggiran nya potong dengan menggunakan pisau pinggiran nya dengan dikasih jarak dan isi dengan keju Mozzarella (saya mix Mozarella dan sosis)..
  5. Cara buat pinggiran nya letakkan keju mozzarella tutup keatas lalu lipat kebawah dengan di plintir ke kanan lakukan sampai semua pinggiran selesai..
  6. Tusuk tusuk dengan garpu bagian tengah nya lalu isi dengan topping,keju Mozzarella,isi topping daging yg sudah di buat sebelumnya,beri parutan keju Mozzarella, sosis, Mozarella dan cheddar..
  7. Panggang di oven dengan suhu 190° selama 30 menit /sesuai oven masing-masing. angkat..